Rabu, 15 Februari 2012

Pensil warna.

Tahukah kalian dengan pensil warna??pasti tau dunkz, secara gt, banyak bangetz dipergunakan untuk mewarnai,pada khusus nya anak-anak yang hobi menggambar. Biasa nya mayoritas pengguna pensil warna adalah remaja, peralihan dari crayon, karena mungkin mewarnai dengan pensil lebih mudah disamping lbh rapi juga tangan mereka tidak kotor karena oil yg terkandung dalam pastel.

Tapi kebanyakan dari mereka tidak mengetahui bagaimana memilih pensil warna yang baik, tidak selamanya mahal itu yang terbaik lho, seperti kita ketahui merk berinisial FC sudah sangat merajai pensil warna karena promosidan eventnya yang selalu terdepan dari yang lainnya.Selain itu memang pada dasarnya mereka unggul di marketing,kualitas dan harga, menjadikan FC sangat diminati oleh pasar.

Beberapa merk Crayon diantara Nya : Lyra(sangat jarang dijumpai),Faber Castle,Luna,Joyko,caracter,greble dll.

Tips memilih pensil warna, pilih yang lembut dan lunak akan sangat nyaman di gunakan.

Berikut adalah gambar dengan Pensil warna dari R studio Arts.

Handsome Man

chibi anggel

cat woman

Harpot

kombinasi

Anggle at Heaven

Beauty Bird

sad

anggel garden


R studio Arts, Gria Asri Taman Mini Blok K4/10 Jati Makmur- Pondok Gede.(0857 189 66 753)
Menerima Murid Baru,( Free Register Cost N diskon 10% )

2 komentar:

  1. halloo.. salm kenal.. :)
    boleh tau dong ya.. lukisannya itu menggunakan pensil warna merek apa ya?? plis balas ya..tq

    BalasHapus
  2. hi bunda salam kenal blog ini lama sy tidak urus krn ksibukan, pensil warna gambar diatas adalah joyko kami memilih pensil warna semurah mungkin tp dng kualitas yg lumayan..

    BalasHapus